13 Nov Frasa & Klausa Cinta
Larungku dalam sendu
Larutku dalam kalbu
Damai tatkala kusebut nama-Mu
Teduh tatkala kuingat nama-Mu
Gubuk kurasa laksana istana
Jerami kurasa laksana tahta
Kasih sayang-Mu rumpun pahala
Hamba pinta dalam untaian do’a
Dengarlah,
Hati menderitkan frasa, jatuh cinta.
Hati menjeritkan klausa, aku cinta pada-Mu.
Bandoeng tjoret, 13/11/14.
Penjaja Kata
Ryzk
Posted at 15:08h, 15 NovemberDalam setiap katanya seakan-akan terdapat jiwa-jiwa yang lepas, tertumpah menyeruah sembari menantikan pengumuman kelulusan kuliah 😛
Ditunggu blogwalkingnya pak ke blog saya yg paling baru : http://ryzk.info
Sandra Nurdiansyah
Posted at 15:22h, 15 Novemberwokehh!!